Berita Jabar Terbaru | Jurnal Jabar - Portal Informasi Terkini
Terbaru
Pemerintah Kabupaten Bekasi menegaskan dedikasinya untuk mengatasi masalah sampah dan merencanakan arah pembangunan selama lima tahun ke depan dengan pengesahan Rancangan Peraturan Daerah mengenai pengelolaan sampah.
Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kota Bandung secara resmi dilaksanakan di Aula Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kota Bandung pada Minggu (20/4).
Bupati Bogor Rudy Susmanto menghadiri perayaan ulang tahun ke-79 TNI Angkatan Udara, di Lanud Atang Sendjaja (ATS), yang menyelenggarakan perlombaan seni ketangkasan Domba Garut, juga dikenal sebagai “Pesta Patok”, di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor.
Wakil Bupati Garut Putri Karlina, meluncurkan inisiatif “Ibu Berkunjung” atau “Indung Ngalongok”, sebagai upaya untuk memantau langsung kondisi di tiap kecamatan di Kabupaten Garut. Program ini diumumkan saat Apel Gabungan di Lapangan Setda Garut pada 14 April 2025.
Wabup Bekasi lepas Tim U-15 ke Barati Cup 2025 di Surabaya; ajang internasional ini jadi bukti sukses pembinaan muda. Jika juara, tim berpeluang ke Swedia.
Wali Kota Bogor Dedie A. Rachim, menegaskan komitmennya memberantas peredaran minuman keras (miras) demi menjaga ketertiban dan keamanan. Dalam apel rutin Senin (14/4), ia menginstruksikan Wakil Wali Kota Jenal Mutaqin dan perangkat daerah untuk terlibat langsung dalam penertiban serta bekerja sama dengan masyarakat.
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi (KDM) menegaskan, pentingnya membangun kembali kepercayaan masyarakat terhadap tenaga medis dan institusi pendidikan tinggi usai kasus pemerkosaan oleh dokter PPDS di RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung. Dalam acara silaturahmi Idulfitri 1446 H Paguyuban Pasundan, KDM menyatakan dukungan penuh terhadap proses hukum dan mendesak reformasi sistem pendidikan kedokteran.
Wali Kota Bandung,Muhammad Farhan, mengapresiasi kontribusi Paguyuban Pasundan dalam pendidikan. Ia menyebut, organisasi ini sebagai mitra strategis pemkot, terutama dalam rekruitmen guru.
Kepala Bappeda Garut Didit Fajar Putradi, mengapresiasi Festival ITG 2025 bertema “Dari Akar Lokal ke Puncak Global” sebagai wujud kontribusi ITG dalam pembangunan daerah dan kesiapan bersaing secara global. Festival ini menjadi ajang inovasi, kolaborasi, dan peningkatan SDM, dengan kegiatan seperti lomba SMA, bazar, dan donor darah.
Pemerintah Provinsi Jawa Barat meluncurkan program Abdi Nagri Nganjang ka Warga, inisiatif Gubernur Dedi Mulyadi untuk mendekatkan layanan publik langsung ke masyarakat. Kegiatan perdana berlangsung Sabtu, 12 April 2025 di Gedung Pakuan Bandung, dan akan digelar rutin setiap Rabu di desa/kelurahan prioritas. Program ini mencakup layanan kesehatan, administrasi kependudukan, bantuan sosial, serta hiburan dan edukasi untuk semua kalangan.
Lihat lagi