Bewara Rabu, 23 Agst 2023 13:24 WIB Tiga Warga Ciamis Terima Bantuan Perbaikan RTLH Sebanyak tiga orang warga Kabupaten Ciamis menerima bantuan perbaikan rumah tidak layak huni (RTLH) dari Majlis Ta’lim Mar’atus Sholihah.
Bewara Rabu, 05 Jul 2023 16:28 WIB Entaskan Kemiskinan, Pemkab Bekasi Kebut Pembangunan 2.500 RTLH pada 2023 Saat ini, progresnya baru mencapai 186 rumah. Insyaallah bisa selesai 100 persen.
Bewara Rabu, 21 Des 2022 17:02 WIB Pemkab Garut Bantu Masyarakat Dapatkan Rumah Layak Huni Pemkab Garut pada 2023 akan mengalokasikan dana untuk memperbaiki 500 Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) yang tersebar di Kabupaten Garut.
Bewara Kamis, 17 Nov 2022 14:20 WIB 36 Rumah Tidak Layak Huni di Ciputat Diperbaiki Pemkot Tangsel Wali Kota Tangerang Selatan mengatakan, perbaikan RTLH tersebut bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) murni 2022.
Bewara Rabu, 09 Nov 2022 21:08 WIB Pemkot Tangsel Perbaiki 22 Rumah Tidak Layak Huni di Serpong "Pelaksanaan program bedah RTLH total tersebar di 7 kecamatan di Tangsel, kali ini 22 rumah di Kecamatan Serpong yang diperbaiki,"
Bewara Rabu, 02 Nov 2022 16:54 WIB Pemkab Garut Upayakan Bantuan Perbaikan Rumah Warga Korban Penganiayaan Pemkab Garut mengupayakan untuk memberikan bantuan perbaikan rumah keluarga warga korban penganiayaan yang dinilai kurang layak.
Bewara Kamis, 22 Sep 2022 14:51 WIB Pemkab Garut Bangun Kembali Rumah Warga yang Dirobohkan Rentenir Pemkab Garut akan membangun kembali rumah Undang (43) di Kampung Haurseah yang dirobohkan oleh rentenir.
Bewara Selasa, 06 Sep 2022 15:39 WIB Pemprov Jabar Target Benahi 9.513 Rutilahu pada 2022 Pemprov Jabar menargetkan pembenahan sebanyak 9.513 unit rumah tidak layak huni (Rutilahu) pada tahun 2022.
Bewara Rabu, 23 Feb 2022 16:52 WIB Pemkot Bogor Targetkan Pembangunan 4.286 RTLH pada 2022 Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor, Jawa Barat (Jabar) menargetkan perbaikan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) sebanyak 4.286 unit pada tahun 2022.
Bewara Senin, 21 Feb 2022 17:30 WIB Pemprov Jabar Selesai Perbaiki 973 Rutilahu di Pangandaran Pemprov Jabar telah selesai memperbaiki 973 unit rumah tidak layak huni (rutilahu) di 13 desa Kabupaten Pangandaran.